Pembahasan TOEFL Test Part 12C The Written Expression "Problem With Nouns"

     
    TOEFL PART 12C
    THE WRITTEN EXPRESSION QUESTIONS
    “PROBLEMS WITH NOUNS”

     
    Tipe permasalahan yang sama pada noun (kata benda) seringkali muncul pada bagian written expression pada tes TOEFL. Anda harus terbiasa dengan permasalah-permasalahan tersebut sehingga Anda akan dengan mudah memahami mereka. Anda harus mampu melakukan hal berikut: (1) menggunakan singular noun (kata benda tungal) atau plural noun (kata benda jamak) dengan benar, (2) membedakan countable noun (kata benda yang dapat dihitung) dan uncountable noun (kata benda yang tidak dapat dihitung), (3) mengenali irregular singular noun (kata benda tunggal tidak beraturan) dan plural noun (kata benda jamak tidak beraturan), and (4) membedakan kata benda orang dari benda.
     
    Sub-skill:

    Skill 41 Recognize Irregular Plurals Of Noun (Mengenali Kata Benda Jamak Yang Tidak Beraturan)


    Banyak noun dalam bahasa Inggris yang berbentuk irregular plural (jamak tidak beraturan), dan bentuk ini dapat menyebabkan kebingungan dalam written expression question pada tes TOEFL. Bentuk irregular yang paling problematik adalah bentuk plural yang tidak diakhiri dengan suffix (akhiran) “-s”.
     
    Different criteria was* used to evaluate the performers
     
    Pada contoh di atas, plural noun “criteria” nampak seperti singular (tunggal) karena tidak diakhiri dengan “-s”. Namun, criteria adalah plural noun, jadi singular verb “was used to” salah. Oleh karena itu, verb pada contoh kalimat di atas harus diganti dengan “were used”.
    Perlu diingat!!
    IRREGULAR PLURALS
    Vowel change
    (Perubahan huruf vokal)
    Man / Men
    Woman / Women
    Foot / Feet
    Tooth / Teeth
    Goose / Geese
    Mouse / Mice
    Add “-EN”
    (ketambahan –en)
    Child / Children
    Ox / Oxen
    Same as singular
    (sama dengan bentuk singular)
    Deer / Deer
    Fish / Fish
    Salmon / Salmon
    Sheep / Sheep
    Trout / Trout
    -is -> -es
    (Perubahan akhiran –is menjadi –es)
    Analysis / Analyses
    Axis / Axes
    Crisis / Crises
    Diagnosis / Diagnoses
    Hypothesis / Hypothesis
    Parenthesis / Parentheses
    Synthesis / Syntheses
    Thesis / Theses
    Ends in –a
    (berakhiran dengan –a)
    Bacterium / Bacteria
    Curriculum / Curricula
    Datum / Data
    Phenomenon / Phenomena
    Criterion / Criteria
    -us -> -i
    (Perubahan akhiran –us menjadi –i)
    Alumnus / Alumni
    Bacillus / Bacilli
    Cactus / Cacti
    Fungus / Fungi
    Nucleus / Nuclei
    Radius / Daii
    Stimulus / Stimuli
    Syllabus / Syllabi

    EXERCISE 41

    Each of the following sentences contains at least one noun with an irregular plural. Underline the nouns with irregular plurals. Then indicate if the sentences are correct (C)  or incorrect (I).

    1.    Parentheses is needed around that expression. (.....)

    2.    He wants to go on a fishing trip this weekend because he has heard that the fish are running. (.....)

    3.    The syllabi for the course is included in the packet of materials. (.....)

    4.    The diagnosis that he heard today were not very positive. (.....)

    5.    The crisis is not going to be resolved until some of the pressure is relieved. (.....)

    6.    All of the alumni are attending the reception at the president’s house. (.....)

    7.    A flock of geese were seen heading south for the winter. (.....)

    8.    The teeth in the back of his mouth needs to be capped. (.....)

    9.    The fungi has spread throughout the garden. (.....)

    10. The sheepdog is chasing after the sheep which are heading over the hill. (.....)

     

    Key Answer

    1.    Parentheses is needed around that expression. (I) > Karena “parenthesis” merupakan irregular plural noun maka harus diikuti plural verb yaitu are

    2.    He wants to go on a fishing trip this weekend because he has heard that the fish are running. (C)

    3.    The syllabi for the course is included in the packet of materials. (I) > Karena “syllabi” merupakan irregular plural noun maka harus diikuti plural verb yaitu are

    4.    The diagnosis that he heard today were not very positive. (I) > Karena “diagnosis” merupakan singular noun maka harus diikuti plural verb yaitu was.

    5.    The crisis is not going to be resolved until some of the pressure is relieved. (C)

    6.    All of the alumni are attending the reception at the president’s house. (C)

    7.    A flock of geese were seen heading south for the winter. (C)

    8.    The teeth in the back of his mouth needs to be capped. (I) > Karena “teeth” merupakan irregular plural noun maka harus diikuti plural verb yaitu need.

    9.    The fungi has spread throughout the garden. (I) > Karena “fungi” merupakan irregular plural noun maka harus diikuti plural verb yaitu has spread.

    10. The sheepdog is chasing after the sheep which are heading over the hill. (C)

     
     

    Source

    Longman Preparation Course for the TOEFL Test

    See also:

    1.    Part of Speech

    2.    Part of Speech: Noun

    3.    TOEFL Part 11 The Structure Questions: Part A & Part B

    4.    TOEFL Part 12 The Structure Questions: Part A, Part B, Part C, & Part D

    5.    TOEFL Part 13 The Structure Questions:

    6.    TOEFL Part 14 The Structure Questions:

    7.    TOEFL Part 15 The Structure Questions:

    Next >>>
     
    Demikian tadi sekilas Penjelasan TOEFL Test Part 12C terkait Structure & Written Expression “Problems With Nouns”. Semoga bermanfaat dan dapat menambah wawasan baru bagi kita dalam mempelajari bahasa Inggris; serta, terutama bagi kalian yang ingin atau akan mengikuti tes TOEFL.
    Penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun dari para pembaca berkaitan dengan konteks atau isi tulisan sehingga nantinya hal tersebut dapat penulis jadikan inspirasi dan motivasi untuk melakukan perbaikan dan pengembangan tulisan berikutnya. Terima kasih ;)

     

    Post a Comment

    "Terima kasih Anda telah mengunjungi blog kami. Kami berharap Anda dapat memberikan saran, kritik, ataupun dukungan yang positif dan membagun agar kami dapat melakukan perbaikan pada artikel blog kami."

    Previous Post Next Post